Posted by : nugraha labib mujadid Senin, 26 Desember 2011


Connectify  adalah software yang digunakan untuk membuat sebuah laptop  menjadi hotspot. Artinya, laptop anda yang terhubung ke internet menjadi wifi yang bisa digunakan untuk membagikan koneksi internet.
Pastinya Anda  sudah tau dengan software Connectify Pro 3.0.0.20932 Full Crack ini kan? Connectify Pro 3.0.0.20932 berfungsi menjadikan laptop anda sebagai hotspot. Jadi jika anda memiliki koneksi internet misalnya dari modem lalu anda ingin meng-share koneksi internet anda via WiFi  agar laptop teman anda bisa internetan juga, software ini solusinya. Silahkan bagi yang mau mencoba, sudah saya sediakan pula sedikit tutorialnya.
Download Connectify Pro 3.1.0.21402 Full Patch Terbaru
Connectify yang kamishare adalah versi patch . Jadi anda harus menjalankan patch-nya untuk mengubah menjadi pro.
Caranya adalah :
  1.   Download dan install Connectify Pro 3.1.0.21402.
  2.   Ekstrak file patch yang ada di dalam paket download ke folder dimana anda menginstall connectify. Misal : “C:\Program files \Connectify”.
  3.  Klik kanan; Run administrator file patch, kemudiann klik patch.
  4.  Selesai.
Atau anda bisa baca dan download di bawah ini :
Download :
Operating System :
  • Windows  7 (Support All Mode : Access Point, Ad-Hoc)
  • Windows XP & Vista (Ad-Hoc Mode  Only)
Cara Share Internet  dengan Connectify 3.0
  1. Kondisikan agar anda menggunakan ‘Obtain IP Adress  Automatically’ dan ‘Obtain DNS Server  Automatically’ baik adapter Wireless maupun adapter Modem.
    Cara Ceknya bagi yang belum tau :
    * Masuk ke : Control Panel\Network and Internet\Network Connections
    * Klik Kanan pada Wireless Network Connection
    * Pilih Properties – Klik 2X pada TCP/IPv4
    * Kondisikan seperti gambar dibawah ini.
  2.  * Lakukan hal yang sama untuk mengecek Modem
  3. Sambungkan Internet dari Modem anda (Connect) terlebih dahulu.
  4. Lalu Jalankan Connectify – Klik Tray Icon Connectify – Lakukan Konfigurasi.
    Klik Gambar untuk Memperbesar.
      
  5. Selesai – Hotspot siap digunakan.
#Software ini bekerja baik pada Windows 7
#Tested By Me @Windows 7 Ultimate SP1
#Tested with ZTE CDMA Modem (EVDO )
Semoga Bermanfaat!!!

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

nugraha labib mujadid. Diberdayakan oleh Blogger.
Selamat Datang Di Blog

Popular Post

Arsip Blog

TRANSLATE

Make Widget
Read more: blog nugraha

- Copyright © Nugraha hackers -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Nugraha Labib M -